Cara Mendaftar KKN

Berikut tata cara / prosedur calon peserta yang akan mengikuti Kuliah Kerja Nyata. Hal tersebut terdiri dari 5 tahap yaitu dari pihak calon peserta dan panitia Kuliah Kerja Nyata.

Tahap 1
Calon Peserta
  1. Pastikan bahwa anda berada di https://kkn.usk.ac.id
  2. Login aplikasi registrasi online kkn pada menu pendaftaran untuk dapat mengisi formulir pendaftaran
  3. Melengkapi isian kolom formulir registrasi/pendaftaran online
  4. Mencetak formulir registrasi online kkn
Tahap 2
Panitia

Panitia melakukan seleksi dan verifikasi data <---

Lokasi dan kelompok tentative calon peserta KKN <--- diumumkan melalui website https://kkn.usk.ac.id

 

Tahap 3
Calon Peserta

  1. Calon peserta KKN yang telah mendaftar harus menghadiri acara pembekalan KKN
  2. Jadwal dan tempat acara pembekalan akan diumumkan di https://kkn.usk.ac.id dan Media Sosial P3KKN (Twitter)
Tahap 4
Calon Peserta

 

  1. Calon peserta KKN mengikuti pelaksanaan tes tes akhir (post-test) pada saat pembekalan dengan membawa Kartu Tanda Mahasiswa (KTM), print-out formulir registrasi online KKN dan memakai jas almamater
  2. Peserta yang lulus tes pembekalan akan diumumkan melalui https://kkn.usk.ac.id
Tahap 5
Calon Peserta

 

  1. Peserta melihat lokasi penempatan dan kode kelompok melalui https://kkn.usk.ac.id (login ke akun masing-masing)